Kata-Kata Mutiara Santri Penuh Motivasi, Kehidupan pesantren jauh berbeda dengan kehidupan kehidupan bebas yang di mana berbagai hal dapat dilakukan sesuai dengan keinginan diri sendiri. Kehidupan di dalam pesantren lebih lebih mengacu pada aturan yang harus dipatuhi oleh semua santri.
Peraturan yang dibuat di dalam pesantren tentu bertujuan untuk membentuk karakter santri yang lebih baik. Kehidupan pesantren yang berbeda dari rumah terkadang akan terasa berat dan membuat ingin menyerah. Di kondisi inilah, saudara membutuhkan sebuah motivasi untuk menjadi sebuah penyemangat dalam hidup dan menjadi seseorang yang tidak mudah menyerah dalam berbagai kondisi.
Kata-Kata Mutiara Santri Penuh Motivasi
Berikut ini ada beberapa kata mutiara santri penuh motivasi yang bisa menjadi penyemangat saudara dalam menjalani hidup baik di kehidupan bebas, kehidupan pesantren, maupun di kehidupan berbisnis. Seperti apa kata kata tersebut.? berikut beberapa diantaranya
Kata Kata Santri Belajar
- “Belajar itu memang melelahkan namun lebih lelah nanti kalau kamu saat ini tidak belajar.”
- “Ketika kita belajar memberi, kita belajar ketulusan dan ketika kita gagal kita belajar kesabaran.”
- “Belajarlah dari kehidupan. Berusaha untuk masa depan. Berdo’a kepada yang Maha menentukan.”
- “Orang yang niat belajar, apapun akan jadi pelajaran. Tetapi orang yang tidak niat belajar, sedang belajar pun tidak akan jadi pelajaran.”
- “Bila ingin mendapat sesuatu, belajarlah dengan memberi, bila ingin kebahagiaan, berikanlah kebahagian itu kepada orang lain.”
- “Ketika kita belajar memberi, kita belajar ketulusan dan ketika kita gagal kita belajar kesabaran.”
- “Orang yang niat belajar, apapun akan jadi pelajaran, tetapi orang yang tidak niat belajar, sedang belajar pun tidak akan jadi pelajaran.”
- “Jangan takut menjadi tua, karena semua pasti akan menua. Takutlah untuk menjadi tak dewasa, karena kedewasaan merupakan sikap yang menjadi jalan menuju kebahagiaan dan kemuliaan.”
- “Orang yang niat belajar, apapun akan jadi pelajaran. Tetapi orang yang tidak niat belajar, sedang belajar pun tidak akan jadi pelajaran.”
- “Allah adalah yang paling mengetahui apa yang terbaik untukmu dan kapan sebaiknya itu akan terjadi.”
Kata Kata Santri Bijak
- Teruslah berdoa dan memohon kepada Allah, karena doa yang kau panjatkan pasti akan membuahkan hasil yang memuaskan.
- Belajarlah dari kehidupan. Berusaha untuk masa depan. Berdo’a kepada yang Maha menentukan.
- Bahagia bukan milik dia yang hebat dalam segalanya, namun dia yang mampu temukan hal sederhana dalam hidupnya dan tetap bersyukur.
- Segera laksanakan rencana keberhasilanmu di hari ini, jangan tunda lagi, jangan buang waktu, karena waktu tidak bisa menunggu.
- Sujud Tidak Pernah, ibadah sangat malas, salat absen melulu, pas lagi kena musibah bilangnya, aku lagi diuji nih. Siapa yang nguji? Sekolah kagak, mau ngikut ulangan?
- Tidak perlu lagi ada yang mengajarkan kepada kami arti kebersamaan, sebab kata itu sudah tertanam dalam diri kami.
- Kebersamaan tidak bisa diukur dengan banyak atau sedikitnya makanan, melainkan diukur dari banyaknya yang berebut makanan itu.
- Tiga manusia tidak akan dilawan kecuali oleh orang yang hina, orang yang berilmu yang mengamalkan ilmunya, orang cerdas cendikia dan imam yang adil.
- Bila ingin mendapat sesuatu, belajarlah dengan memberi, bila ingin kebahagiaan, berikanlah kebahagiaan itu kepada orang lain.
- Ketika kita belajar memberi, kita belajar ketulusan dan ketika kita gagal kita belajar kesabaran.
Kata Kata Santri Penuh Makna
- Jangan hanya melihat wajahnya, karena itu bisa menipu. Jangan hanya melihat hartanya, karena itu bisa habis.
- Sukses tak akan datang bagi mereka yang hanya menunggu tak berbuat apa-apa, tetapi bagi mereka yang selalu berusaha mewujudkan mimpinya.
- Saat kita menatap ke belakang sesungguhnya kita telah tertinggal dengan orang yang merangkak ke depan. Sesungguhnya masa lalu adalah guru bagi kita untuk menatap dan membangun masa depan.
- Sekecil apapun peranmu dalam berdakwah besar dampaknya bagi ummah.
- Wahai jiwaku, sabarlah jangan bergejolak. Sebab apa yang ditentukan Allah pasti akan terjadi.
- Kami santri, tidak tahu apa itu individualis karena kami diajarkan bersama dan agamis.
- Jika kamu punya teman satu nampan, sesungguhnya dia itulah teman yang lebih mengasyikkan daripada orang lain yang mengajak makan di restoran.
- Orang yang niat belajar, apa pun akan jadi pelajaran. Tetapi orang yang tidak niat belajar, sedang belajar pun tidak akan jadi pelajaran.
- Pesantren mengajarkan tentang bagaimana caranya bersabar, contohnya seperti bersabar giliran mandi karena antrian yang sangat panjang.
- Tidak perlu lagi ada yang mengajarkan kepada kami arti kebersamaan, sebab kata itu sudah tertanam dalam diri kami.
Itulah beberapa kata mutiara santri yang penuh dengan makna dan semoga kata kata tersebut bisa menjadi motivasi dalam kehidupan saudara.
Jangan lupa untuk selalu bersedekah dan membantu orang orang yang membutuhkannya, sebab sedekah juga menjadi fondasi untuk membangun sebuah kesuksesan.